Selasa, 23 Februari 2016

Install Database Mysql

        Database adalah tempat diamana kalian meletakkan file-file data yang diperlukan oleh sebuah website ataupun aplikasi. Berhubung pada saat ini hampir seluruh website sudah berwujud dinamis yang pastinya membutuhkan database maka kalian juga perlu mengistall sebuah Database server sebagai lanjutan dari penginstallan Web Server di pembahasan sebelumnya.
          Aplikasi yang cukup sering digunakan adalah Mysql dikarenakan kestabilan , kehebatannya dan yang pastinya gratis.

Mengistall Mysql 
1. Mengistall Database Server di debian dengan perintah sebagai berikut: 
#apt-get install mysql-server mysql-client
2. Kemudian jika keluar verifikasi seperti gambar dibawah ini , jika Y besar bisa langsung di enter , jika y kecil ketikkan y baru di enter.
3. Tunggu beberapa saat maka akan muncul pertanyaan seperti gambar dibawah, Masukkan password sesuai yang Anda inginkan.


4. Kemudian Anda akan diminta untuk memverifikasi password Anda.

 Langkah Selanjutnya : Klik disini
Terimakasih 
Semoga bermanfaat.

0 komentar:

Posting Komentar